Dalam dunia bakery, ada banyak peralatan bakery dan fungsinya bermacam-macam. Bukan hanya mixer, oven, dan mangkuk saja, tetapi ada berbagai peralatan yang mendukung proses pembuatan roti. […]
Blast freezer adalah mesin pembeku makanan seperti ikan,daging dan produk pastry & bakery seperti adonan roti, mousse cake, jelly dan lainnya. Kelebihan menggunakan alat atau mesin […]
Pernahkah Anda mengalami kondisi kulkas freezer yang tidak dingin dan tidak beku? Tidak perlu khawatir, sebab masalah tersebut banyak dialami oleh pengguna kulkas freezer lainnya. Anda […]